Halo #SobATRBPN,
menyongsong pelaksanaan program kerja tahun 2026, Sekretariat Jenderal
Kementerian ATR/BPN menggelar Pengarahan bagi Pejabat Struktural dan
Fungsional di lingkungan Setjen, Senin (05/01/2026), di Aula Prona
Kementerian ATR/BPN, Jakarta.
Memulai tugas-tugas di tahun 2026
ini, Sekjen ATR/BPN dalam pengarahannya mengajak jajarannya bekerja sama
untuk hal yang substantif dan mengedepankan pada pemenuhan tugas.
Langkah yang dilakukan Kementerian ATR/BPN, sebagai awal menyatukan visi
dan langkah dalam mendukung kinerja organisasi yang semakin profesional
dan kolaboratif.
Berita selengkapnya, kunjungi:
https://www.atrbpn.go.id/berita/menyongsong-tahun-2026-sekjen-kementerian-atrbpn-ajak-jajaran-kerja-bersama-dukung-program-kerja

Comments
Post a Comment