Tahukah Kalian Apa Itu Penghapusan Hak Tanggungan (ROYA).

Penghapusan Hak Tanggungan (ROYA) adalah pencatatan hapusnya Hak Tanggungan karena :

  1. Hapusnya hutang yang dijamin dengan hak tanggungan
  2. Dilepaskannya hak tanggungan oleh pemegang hak tanggungan
  3. Pembersihan hak tanggungan berdasarkan penetapan peringkat oleh ketua pengadilan illegal
  4. Hapusnya hak atas tanah yang dibebani hak tanggungan


Comments

Popular posts from this blog